UPT Puskesmas Tamansari Kota Tasikmalaya
Anak usia dini merupakan individu yang berada pada rentang usia 0-6 tahun. Usia ini merupakan pondasi untuk usia – usia selanjutnya. Selain itu pada usia ini kenal dengan golden age yaitu sebuah kondisi pada saat anak mengalami perkembangan fisik dan psikis yang sangat pesat.
Tujuan Kesehatan Anak adalah tercapainya kemampuan hidup sehat melalui peningkatan drajat kesehatan bagi anak untuk mempercepat pencapaian target pembangunan kesehatan Indonesia yaitu Indonesia sehat 2030, serta meningkatkan drajat kesehatan anak untuk menjamin proses tumbuh kembang yang optimal yang merupakan landasan bagi peningkatan kwalitas manusia seutuhnya
Senin - Jumat ( 08:00 AM - 04:00 PM )
Jl. Tamansari, Mulyasari, Kec. Tamansari, Kota. Tasikmalaya, Jawa Barat 46196
puskesmasdtptamansari@gmail.com
(0265) 3252145 || 08112114707